Friday, April 8, 2016

Tugas 1 Bahasa Indonesia 2

Jelaskan Penggunaan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

  1.  Menggunaan Bahasa Baku, contoh : penolakan dijawab dengan “Tidak” bukan dengan “Gak”. karena “Gak” tersebut adalah bahasa Gaul (informal).
  2. penggunaan kaidah tata bahasa normatif. Contoh salah : Bukan kegiatan itu kami sedang ikuti.
  3. Menggunakan kalimat secara efektif. Menjauhi bahasa yang bertele-tele. Contoh salah bisakah kau mencoba untuk yang terus memikirkan jawaban. Contoh yang benar : bisakah kau mencoba untuk menjawabnya.
Contoh Fungsi Bahasa Indonesia dalam pendidikan?
1.      Menunjukkan bahwa bahasa Indonesia mampu sebagai alat penyampaian Iptek. Contoh : buku runjukan, karya akhir mahasiswa (skripsi, tesis, dan disertasi), penelitian ilmiah, dan hasil laporan penelitian) semua ditulis dengan bahasa Indonesia.
2.      Menyambungkan penggunaaan bahasa Indonesia yang biasanya sebagai bahasa sehari-hari, maka digunakan pula bahasa Indonesia sebagai bahasa pengantar pelajaran. Hal ini digunakan mulai dari jenjang TK sampai Kuliah. Contoh : guru SD mengajar IPA dengan bahasa Indonesia.
Referensi :
https://aliseptiansyah.wordpress.com/2014/10/08/penggunaan-bahasa-indonesia-dengan-baik-dan-benar/


No comments:

Post a Comment